Highlight
CHEERS 1
By • Wednesday, 10 June 2020
Sebuah genre musik yang lahir pada era 90-an begitu berbekas dan terasa pengaruhnya hingga saat ini. Terinspirasi dari masa itu, brewery dari Milwaukee, Gathering Place Brewery, mengabadikan genre tersebut dalam debut bir dalam kemasan kaleng
Read More
CHEERS 0
By • Monday, 11 May 2020
Pembuat bir independen asal Australia, Six String Brewing Co. merilis produk bir terbaru mereka. Rilisan terbaru ini merupakan produk bir mereka yang ke-6. Six String Brewing Company berdiri karena kecintaan mereka pada bir dan musik
Read More
CHEERS 0
By • Tuesday, 20 November 2018
Setelah sebelumnya kami membahas tentang sebuah bir yang terinspirasi dari frontman band Queen yaitu Freddie Murkury, pada artikel kali ini kami juga akan membahas sebuah bir yang terinspirasi dari tokoh musik dunia lainnya. Siapa yang tidak
Read More
CHEERS 0
By • Tuesday, 9 October 2018
Iron Maiden kembali mengunjungi Indonesia dan memutuskan tinggal di negara tropis ini. Serius. Hanya saja Iron Maiden yang kami maksudkan berwujud dalam rupa bir berjenis ale premium asal Inggris yang diberi nama Trooper Beer. Terima
Read More
CHEERS 0
By • Wednesday, 29 November 2017
Bir dan musik memang rasanya sangat berkaitan. Keduanya ibarat sepasang kekasih yang sulit dipisahkan. Bir juga sudah lama kita ketahui telah menjadi sebuah ikon bagi musik rock, heavy metal, hingga punk. Terbukti band-band seperti Motörhead, Mastodon,
Read More
CHEERS 0
By • Tuesday, 1 August 2017
Musik dan bir – dua bentuk seni yang bisa dinikmati dan (ternyata) jika digabungkan bisa menjadi sesuatu yang keren. Seperti kolaborasi yang dilakukan oleh sebuah band rock independen asal Boston, The Lights Out, dengan Aeronaut
Read More
CHEERS 0
By • Wednesday, 4 November 2015
Bir dan lagu di waktu santai merupakan kombinasi yang menyejukkan. Apalagi kalau lagu-lagunya juga nggak jauh dari tema bir itu sendiri. Menyanyikan lagu mengenai bir hampir bisa menimbulkan kenikmatan seperti saat meneguk bir itu sendiri.
Read More
CHEERS 0
By • Monday, 24 August 2015
Terapi urine untuk kesehatan mungkin sudah awam kita dengar. Namun mengubah urine menjadi bir, ini baru luar biasa! Ide ini awalnya tercetus oleh para penggagas Roskilde Festival yang ingin memperkecil dampak kerusakan pada ekosistem di
Read More
CHEERS 0
By • Wednesday, 12 August 2015
Buat kami, microbrewery identik dengan ‘simbol perlawanan’ dari arus pinggir terhadap arus utama. Selalu ada saja hal-hal menarik yang bisa disimak jika kita mengikuti kultur microbrewery. Mungkin karena mereka tidak mempunyai tekanan yang cukup besar dari pasar utama,
Read More
CHEERS 0
By • Wednesday, 15 July 2015
The Music never stopped. Lagu blues persembahan The Grateful Dead di tahun 1975 itu cukup mengekspresikan alasan mengapa seseorang membutuhkan musik sebagai terapi. Tidak ada yang meragukan kalau musik- apapun genrenya- memang gampang nyangkut di
Read More
CHEERS 0
By • Sunday, 12 July 2015
Sudah bukan rahasia ketika seorang seniman tengah mengerjakan masterpiecenya, kebanyakan dari mereka mengonsumsi minuman beralkohol. Sebut saja Oscar Wilde, Edgar Allen Poe dan Van Gogh. Tapi bagaimana jika minuman itu sendiri dijadikan sebagai karya seni
Read More