Highlight
Little Creatures XPA
CHEERS 3
By • Friday, 2 October 2020
Di-brew oleh: Little Creatures Brewery, Australia Jenir Bir: XPA (Extra Pale Ale) Warna Bir: Cokelat sawo pucat ABV: 4.9% IBU: 30 Apa kata Beergembira: Harumnya hops dengan tiga yang dimasukkan saat brewing serta tiga lagi dengan proses dry hop bersatu
Read More
CHEERS 2
By • Saturday, 25 April 2020
Di-brew oleh: Founders Brewing Co., Amerika Serikat Jenis Bir: Raspberry Ale Warna Bir: Merah muda dengan busa yang pula pinkish ABV: 5.7% Ketersediaan: sepanjang tahun Apa kata Beergembira: Bir dengan manis buah raspberry. Jangan bayangkan manis seperti halnya sirup —
Read More
CHEERS 0
By • Wednesday, 17 January 2018
Di-brew oleh: Deschutes Brewery, Inc. Jenis Bir: IPA Warna Bir: Amber ABV: 6.4% Ketersediaan: (semoga) sepanjang tahun Apa kata Beergembira: Dengan IBU alias tingkat kepahitan sebesar 60, kepahitan medioker ini lantas sejalan dengan harum aroma hops Citra dan Mosaic. Terdapat
Read More
CHEERS 0
By • Thursday, 11 January 2018
Di-brew oleh: Delta Djakarta Jenis Bir: Stout Warna Bir: Hitam gelap ABV: 5% Ketersediaan: Sepanjang tahun Apa kata Beergembira: Penyuka style stout pasti tidak asing dengan merek yang satu ini. Dengan tampilannya yang elegan; berwarna gelap, aromanya kuat, tingkat kepahitan yang pas dan rasanya yang hoppy,
Read More
CHEERS 0
By • Thursday, 14 December 2017
Di-brew oleh: Delta Djakarta Jenis Bir: Lager Warna Bir: Kuning keemasan ABV: 5% Ketersediaan: Sepanjang tahun Apa kata Beergembira: Dengan tampilan yang menggugah, aroma lembut, dan rasa maltnya yang menggugah lidah, San Miguel Premium Lager mudah disesap. Beer head-nya cukup tebal dan jauh dari kata
Read More
CHEERS 0
By • Friday, 8 December 2017
Di-brew oleh: Delta Djakarta Jenis Bir: Lager Warna Bir: kuning keemasan pucat ABV: 5% Ketersediaan: Sepanjang tahun Apa kata Beergembira: San Miguel Light merupakan bir pilihan unggulan dengan kandungan kalori rendah. Rasanya menyegarkan dan full-flavored dengan aroma malt yang manis. Hasil beer head bir ini tidak
Read More
CHEERS 0
By • Thursday, 9 November 2017
Di-brew oleh: Delta Djakarta Jenis Bir: Pale Lager Warna Bir: berwarna kuning amber ABV: 5% Ketersediaan: Sepanjang tahun Apa kata Beergembira: San Miguel, bir asik berwarna kuning keemasan jernih ini punya head atau busa putih yang menarik. Bir sederhana ini memiliki aroma yang manis dan
Read More
CHEERS 0
By • Friday, 20 October 2017
Di-brew oleh: Multi Bintang Indonesia Jenis Bir: Radler Warna Bir: Kuning keemasan ABV: 0.0% (non-alkohol) atau 2% Ketersediaan: Sepanjang tahun Apa kata Beergembira: Suka yang manis-manis tapi bosan dengan rasa lemon yang generik? Cobain varian Bintang Radler Grapefruit ini! Dengan cita rasa manis yang pas dan paduan
Read More
CHEERS 0
By • Tuesday, 26 September 2017
Di-brew oleh: Bali Hai Indonesia Jenis Bir: Pale Lager Warna Bir: Kuning keemasan ABV: 5.0 % Ketersediaan: Sepanjang tahun Apa kata Beergembira: Diklaim sebagai bir yang menyajikan pengalaman meminum bir dari tap freshly dari kalengnya, Draft Beer memiliki rasa yang manis. Selain
Read More
CHEERS 0
By • Wednesday, 6 September 2017
Di-brew oleh: PT. Multi Bintang Indonesia Jenis Bir: Pale Lager Warna Bir: Kuning muda keemasan ABV: 3.3 % Ketersediaan: Sepanjang tahun Apa kata Beergembira: Akhirnya bir ringan keluaran Heineken ini masuk ke Indonesia! Ini mungkin bukan favorit penggemar bir pada
Read More
CHEERS 0
By • Saturday, 26 August 2017
Di-brew oleh: Bali Hai Indonesia Jenis Bir: Pale Lager Warna Bir: Kuning keemasan ABV: 5.00% & 12.00% untuk El Diablo Super Strong Brew Ketersediaan: Sepanjang tahun Apa kata Beergembira: Bukan tanpa alasan bir yang satu ini termasuk dalam salah sekian bir Indonesia yang mendunia.
Read More